Tentang Alas Roban King Rider
Organisasi/Club ini bernama Alas Roban King Rider yang di singkat ANKER, ANKER berkedudukan di Kota BATANG Jawa Tengah, ANKER bersifat kekeluargaan/persaudaraan.ANKER merupakan organisasi penggemar Yamaha RX-King yang bersifat flexible.ANKER bertujuan:
1. Menjalin Persaudaraan sesama Biker's Se-Jagat Raya
2. Memupuk serta membina persaudaraan antar anggota ANKER
3. Mengembangkan potensi diri dalam mengendarai motor
4. Menjalin persahabatan antar Biker's Se-Jagat Raya
5. Mengembangkan potensi diri dalam beroganisasi/club
6. Ikut Berpartisipasi sebagai Biker's yang Tertib Lalu Lintas.
Keanggotaan Alas Roban King Rider (ANKER)
1. Ketua
2. Anggota
3. Pra Anggota
4. Simpatisan
Slogan
ANKER mempunyai semboyan atau slogan "Seduluran Sak Lawase" bisa juga di artikan "Bersaudara Sampai Kapanpun."
Ket : belum selesai nulis, masih ditinggal buat kopi.. :D